Skip to main content

Posts

Showing posts from August, 2022

PUISI SEPAHIT KOPI

Sepahit kopi Oleh Haiku Aki Tentang pelajaran Mungkin itu adalah arti dari kehidupan Malam ini aku ingin minum kopi Kopi paling pahit Seperti sanger robusta Karena aku ingin singkronkan Antara kehidupan dan kopi itu Tapi kopi hanyalah rasa Sedangkan hidup lebih dari sekedar rasa Roda benar benar berputar sekarang Mungkin telah berputar sejak dulu Dari dulu aku bilang bahwa kami sedang berada dibawah Dibawah roda yg berputar Kebetulan ban nya bocor dan besinya reyot Si angkuh berkata Bagaimana pun pada akhirnya aku tak bisa mengubahnya menjadi seperti yg aku mau Ia melanjutkan..  Aku percaya akan takdir Semua yg terjadi adalah takdir ku Si keras kepala membalas Jangan mentang mentang takdir Kita tak perduli serta tau akan diri Tak peduli dengan intropeksi diri Sama saja kita menyalahkan takdir  Sama saja menyalahkan Tuhan  Walaupun semua telah berlalu Terlihat padanya mata  yg masih ada rasa Rasa kasih sayang Yg sekarang dan selamanya Akan ku anggap omong kosong Aku selalu s

PUISI REVOLUSI

Revolusi Oleh Haiku Aki Zaman sekarang Semua butuh inovasi Bukan hanya di bidang teknologi Semua semua semua Katanya, kalau tidak....  Kita akan tertinggal Akan mati Akan bangkrut  Kita dituntut menjelajah Kemanapun agar tak ketinggalan Namun, tak ada salah nya sejenak kembali Mengingat evolusi Yang tidak terpaksa namun ada  Apa saja yg sudah terjadi Mengulang lagi  Karena tak hanya gaya hidup Fikiran pun perlu mengingat Sesederhana masa lampau Se tak rumit inovasi terkini Tak melulu harus terdepan Asal tak kalah saing saja sudah Jadul pun juga inovasi Inovasi lalu nya masa kini Jika keadaan memaksa utk berevolusi Maka perlahan saja Dan nikmati ritme nya 7/8/22

PUISI MASIH MENUJU

Masih Menuju Oleh Haiku Aki Sudah berabad-abad berlalu Ku mulai buka lembar baru Buku sebelumnya ku rasa sudah habis Sudah berlalu Sudah penuh  Sudah tau akhirnya  Aku sudah pasrah Tak mau tau lagi Kisahnya pun tak kusesali Sama sekali tidak Tapi buku itu membuat hari hari ku Penuh harap dan angan Aku selalu merasa tak pantas Karena sangking indahnya kisah itu Seperti nyaris sempurna Buku itu berkisah pada tuduhan seseorang Terhadap hati seseorang Dengan menyangka bahwa hati itu Memiliki standar terendah Dalam menilai seseorang Saat itu, seseorang itu  tak dapat jawaban pasti tuk pungkiri Padahal bukan itu Ia tak dapat membahasakan nya Kosa kata yg ada diotaknya serta merta hilang Yang keluar hanyalah  umpatan kekesalan Pada akhirnya....  Balasan dari umpatannya adalah..  Do'a yang teramat tulus dan ikhlas Seseorang itu tertegun lagi dan lagi Beribu ribu terkesima lagi Saat itu yg ingin dia sampaikan adalah Apa yg difikirkannya sekarang Karena sesungguhnya,  Bukan stand

PUISI TAU

Tau   Oleh Haiku Aki Taukah kamu Yg lebih parah itu?  Adalah berpura-pura Dan memutup mata Bukan karena ketidaktahuan..  Tapi karena telah hilang Keinginan untuk menyangkal Biarkan saja Hingga lelah 9/7/22

PUISI DEWASA

Dewasa Oleh Haiku Aki Banyak sajak yg telah gambarkan Satu kata yg diidamkan Satu kata yg jadi ketakutan Mereka bilang Dewasa itu... Menyakitkan, mungkin karena pilunya kehidupan setelahnya Dewasa itu...  Waktunya untuk berkeluarga,  Bisa jadi itu sekedar tuntutan sosial Dewasa itu...  Berusaha terlihat bahagia Meskipun hancur didalam Maka terlihatlah, jika tak ingin menjadi Dewasa itu... Menyenangkan, mungkin karena lebih besar fikiran dan perasaan Dewasa itu...  Lelah, karena berupaya mencari o di tengah x Dewasa itu...  Menyelesaikan masalah sendiri, mungkin sedikit dengan bantuan org lain Dewasa itu...  Bukan soal usia, tapi soal umur Dewasa itu...  Terasa beban, barangkali karena terlihat rumit simpulnya Dewasa itu...  Hanya sekedar fase kehidupan, yg akan dilalui sekiranya Dewasa itu...  Berdamai dengan ego dan terus melaju entah kemana Dewasa itu...  Belajar diam dan merasa tidak banyak tau karena pertanggungjawaban nya berat Dewasa itu...  Menyebalkan, karena tak ba

PUISI MENGERTI

Mengerti Oleh Haiku Aki Menutupi ketakutan dengan sikap dewasa Mengelabui kelemahan dengan bijaksana Kenapa sangat ingin sesempurna itu?  Tidakkah kamu tau bahwa..  Sempurnanya makhluk itu palsu Mengorbankan emosi Tidak perduli akan perasaan Hanya ingin dimengerti namun tidak mau mengerti Itukah manusiawi?  Kejujuran dan keterbukaan bagi mu sungguh aneh Keduanya hanya menyakiti org lain Menyakiti mereka yg menghadapi mu Jika itu yang buatmu puas Dan kamu harap org lain mengerti akan sikapmu Maka nantikan lah perlakuan terbaik seseorang yg kamu harapkan Nantikan lah kekosongan Bukankah kita hidup harus saling menerima Dan saling memberi Jika hanya mencari kesalahan saja Itu bukanlah hal yg sulit Sekejap saja akan tampak Siapkah kamu saat mencari kesalahan itu Lalu tetap bersama memperbaikinya Dan mengatakan semua akan baik saja(?)  17/7/22